Komoditas Minyak Menguat, Berikut Analisa Emiten Minyak
- 2 February 2021
- 0
Kemarin, 1 February 2021 IHSG menguat 3.5% ke level 6067. Penguatan terjadi di semua sektor yang ada, dan penguatan yang paling signifikan terjadi di sektor Mining dan sektor basic-ind, dimana sektor Mining menguat 6.67% ke level 2019 dan sektor basic-ind menguat 6.58% ke level 972. Hari ini komoditas minyak menguat tajam dan berpotensi membuat saham ELSA dan MEDC menguat, berikut analisanya!
Sektor Mover IHSG Senin 1 February 2021
Detail Market Summary Senin 1 February 2021
Komoditas Minyak Menguat, Berikut Analisanya!
Harga komoditas minyak naik lebih dari 2% pada perdagangan senin 1 february 2021, penguat terjadi didukung oleh turunnya persediaan minyak mentah AS dan meningkatnya permintaan bahan bakar karena musim dingin dimana musim dingin kali ini adalah badai salju terburuk dalam beberapa tahun yang melanda timur laut AS. Oleh karena itu untuk emiten dalam negri ini akan berimbas ke saham ELSA dan MEDC.
Analisa daily chart Komoditas Minyak
MEDC di perdagangan kemarin menguat1.5% ke level 660. Dari saham-saham yang melemah MEDC adalah salah satu saham yang cukup kuat bertahan di area 600an. Hal ini di sebabkan oleh masuknya MEDC ke inde LQ45 dimana saham ini jadi diminati oleh investor asing. Support terdekat MEDC adalah 580 dengan resistance 800 dan 940 untuk target akselerasinya.
Analisa daily chart Saham MEDC
ELSA sejak perdagangan jum’at ELSA sudah memeberikan signal pembalikan dengan membentuk pola hammer, walau tidak terlalu sempurna namun kemarin terkonfirmasi dengan close di atas high ya itu 372, Support terdekat ELSA adalah 332 dengan resistance 420 dan 525 untuk target jauhnya.
Analisa daily chart Saham ELSA
Komoditas Minyak Berpotensis Kembali Mencerahkan IHSG!
Setelah memantuk kuat hari ini berpotensi bergerak terbatas dengan target 6120. Namun jika penguatan berlanjut maka berpotensi akan membentuk new high di atas 6500.
Analisa daily chart COMPOSITE
Beberapa saham yang bisa masuk dalam watchlist hari ini : ELSA MEDC TINS INCO ANTM BBCA INKP AALI UNVR INTP ITMG
Support – Resisten : 5781-6300
Belajar Saham Online 30 Hari Non Stop
Dapatkan video video edukasi terbaik SAHAMOLOGY di situs www.tetrasaham.com/vod Ketinggalan workshop mini class ? Bisa beli videonya dengan skema rental 30 hari
Ikut workshop tapi lupa beli paket dengan playback ? Bisa juga beli Video On Demand nya. Murah banget. Cuma Rp 120.000 dengan rata rata durasi 2 jam edukasi
Topiknya mulai dari Scalping, Psikologi Trading, Investasi dan Fast Trading.
Download dan install update terbaru ini dari link http://onelink.to/tetrasaham.